Benarkah Mendesah Saat Berhubungan Dilarang Dalam Islam?
DakwahIslam - Salah satu pertanyaan yang muncul dalam fikih adalah bolehkah bersuara atau berbicara pada saat berhubungan suami istri? Dalam menjawab pertanyaan tersebut ternyata antara ahlus sunnah dan syiah berbeda sangat jauh.Dalam fikih ahlus sunnah, diperbolehkan bagi suami istri bersuara atau berbicara saat jima’. Asalkan suara atau kata-kata mereka tidak terdengar oleh orang lain.
Benarkah Mendesah Saat Berhubungan Dilarang Dalam Islam?
Reviewed by Unknown
on
15.05
Rating:
Tidak ada komentar: